5000 dolar amerika sama dengan berapa rupiah?
5000 dolar amerika sama dengan berapa rupiah?

5000 dolar amerika sama dengan berapa rupiah?

Pertanyaan

5000 dolar amerika sama dengan berapa rupiah?

Jawaban

Uang sejumlah 5.000 USD apabila diubah ke dalam mata uang Rupiah, maka akan menjadi Rp 73.376.500,00.

 

Penjelasan dengan Langkah-Langkah

Soal tersebut merupakan soal yang berkaitan dengan konversi mata uang. Untuk menyelesaikan soal tersebut kita harus mencari tahu terlebih dahulu berapa nilai tukar rupiah terhadap mata uang Dollar Amerika (USD).

Setelah kita mengetahui berapa nilai tukarnya kita baru dapat mencari tahu nilai uang tersebut dalam mata uang rupiah.

Persamaan mencari nilai mata uang rupiah

  • R = D x r

Dengan:

R = nilai uang dalam rupiah

D = nilai uang dalam dollar

r = nilai tukar mata uang rupiah terhadap dollar

Penyelesaian soal:

Diketahui:

  • D = 5.000 USD
  • r = Rp 14.665,30 / USD

 

Ditanyakan:

Berapa nilai uang tersebut dalam bentuk mata uang Rupiah?

Jawab:

Mencari nilai uang dalam bentuk rupiah

  • R = D x r
  • R = 5.000 USD x Rp 14.665,30/Dollar
  • R = Rp 73.376.500,00.

Jadi 10.000 USD apabila dijadikan rupiah, maka hasilnya adalah Rp 73.376.500,00.

 

Pelajari

  1. Materi tentang contoh soal konversi nilai mata uang
  2. Materi tentang nilai uang
  3. Materi tentang mata uang asing

 

================

Kelas: 9

Mapel: IPS

Bab: Uang dan Lembaga Keuangan