layanan musik online Spotify sepertinya tidak mau ketinggalan eksis dengan menghadirkan fitur baru yaitu “Stories”. Fitur yang sudah lebih dulu hadir di platform sosial media ini tampaknya memang menjadi primadona.
Munculnya fitur stories di Spotify ini tersebar berkan Cuitan dari akun twitter @TmarTn yang menunjukkan saat mencari daftar lagu Christmas Hits yang dikurasi oleh Spotify, sebuah petunjuk muncul di gambar profil daftar lagu yang berbunyi, “Tap untuk melihat ceritanya” yang berisi video singkat sejumlah penyanyi mengungkapkan musik Natal favorit mereka.
Antarmuka video singkat tersebut serupa dengan yang digunakan oleh aplikasi sosial media lainnya seperti Whatsapp, facebook, Instagram dan Twitter yang baru-baru ini juga merilis fitur ini. Stories yang dimiliki oleh Spotify ini berada di bagian atas yang membagi cerita menjadi beberapa bagian, di mana mengetuk sisi kiri atau kanan layar akan memindahkan ke video sebelumnya atau selanjutnya.
Informasi lainnya juga datang dari laman Phone Arena, (30/11/2020) fitur baru ini tampaknya merupakan bagian dari pengujian A/B, sehingga ketika pengguna membuka aplikasi tersebut di perangkat iOS atau Android, mereka kemungkinan juga dapat memeriksanya.
Phone Arena menemukan fitur tersebut di aplikasi iOS dengan membuka dan mencari daftar lagu Natal. Saat mengetuk “sampul album” Christmas Hits, kemudian akan muncul tulisan berbunyi “Ketuk untuk melihat cerita.” Selanjutnya, akan muncul video singkat dari selebriti terkenal, seperti Kelly Clarkson, Meghan Trainor dan komposer Phil Springer.
Karena Spotify bukan aplikasi perpesanan, fitur tersebut diperkirakan hanya akan terbatas pada nama-nama besar di industri musik yang membuat mereka tetap terhubung dengan penggemar.
Sebenarnya, Snapchat lah yang memulai fitur Stories pada 2013, di mana unggahan video singkat akan menghilang dalam 24 jam. Kemudian disusul oleh Instagram pada tahun 2016 yang menghadirkan Instagram Story versinya sendiri dan menempatkannya di bagian atas sehingga langsung ditemukan. (Sumber: Antaranews.com)
Rekomendasi:
- Ternyata Chat Whatsapp Bisa dihubungkan Dengan Instagram,… Ada fitur baru dari Instagram yang mana ini sangat cocok…
- Mengenal Nama RP Aesthetic Dalam Dunia Game Nama RP aesthetic maksudnya apa? Bagi kamu yang masih awam…
- Cara Membuat Link Whatsapp Agar Langsung Masuk Ke Chat!… Banyaknya fitur didalamnya membuat aplikasi ini banyak digunakan oleh para…
- Spesifikasi iPhone XS MAX Harga Terbaru 2021 Pasa 21 September 2018, Apple resmi merilis iPhone XS dan…
- Ini Cara Mudah Mengembalikan Akun Whatsapp Yang Dibajak! Di jaman serba digital seperti saat ini, WhatsApp sepertinya menjadi…
- Daftar Netflix Bikin Akun Tanpa Kartu Kredit Begini Caranya Ada kabar baik untuk anda para pengguna internet jaringan telkomsel…
- Sekarang, Facebook Messenger Ada Di Dalam Instagram Baru-baru ini Facebook telah mengintegrasikan sistem pesan teks / chat…
- Cara Menambah Foto di Story Instagram Tanpa Edit di Aplikasi… Cara menambah foto di story Instagram lebih dari 5 foto…
- Ini Alasan Twitter Nonaktifkan Fitur Untuk Balasan Thread! Beberapa waktu yang lalu, Twitter memulai ujicoba dan berekperimen dengan…
- Dua Pendiri Instagram Mengundurkan Diri TEKNO BANGET, Social Media - Dua pendiri Instagram, Kevin Systrom…
- Download Emulator IOS dan Android Untuk mengembangkan sebuah aplikasi, developer menggunakan emulator sebagai tools andalannya.…
- Instagram Uji Fitur Bagi Lokasi ke Facebook TEKNO BANGET, Social Media - Para pendiri Instagram memutuskan untuk…
- Tips Ampuh Cara Menghemat Baterai Hp, COBA DEH! Cara Menghemat Baterai Hp Samsung Oppo Xiaomi Iphone dan Hp…
- SS Youtube, Cara Unduh Video Youtube Tanpa Aplikasi Apakah kamu pernah mendengar istilah SS Youtube? Istilah tersebut merupakan…
- Sudah Tau Blom Ada Whatsapp Web untuk Laptop atau PC? Kamu sudah pada tau belum kalau Aplikasi Whatsapp kamu itu…
- Take a Break! Fitur Baru di Instagram Yang Ingatkan… Aplikasi berbagi foto Instagram menghadirkan fitur baru "Take a Break"…
- Waduh! Karena Masalah Ini Facebook Dikabarkan Harus Melepas… Facebook saat ini sedang dilanda masalah besar karena sedang menghadapi…
- Kartu Ucapan Selamat Hari Raya Idul Fitri Apakah Kamu pernah mengirim kartu ucapan selamat Hari Raya Idul…
- 4 Aplikasi Ganda Terbaik Yang Wajib Kamu Coba Nah diartikel sebelumnya kan sudah dibahas tuh yang cara menggunakan…
- 6 Cara Amankan Akun Twitter Dari Serangan Hacker Semua akun sosial media pasti bisa saja di hack oleh…
- Whatsapp Hadirkan Fitur Baru Lagi, Bisa Lihat Penggunaan… Whatsapp kembali hadirkan fitur baru untuk memudahkan para penggunanya melihat…
- Keunggulan FB Lite APK dan Begini Cara Mengunduhnya Fb lite apk menjadi aplikasi yang cukup diminati, terutama bagi…
- Cara Mudah Hapus Akun Sosial Media Terbaru Untuk Facebook… Sosial media memang saat ini menjadi aplikasi paling populer untuk…
- Top Aplikasi dan Situs Nonton Film Korea Sub Indo Di Indonesia sangat banyak sekali para pecinta drama korea, bahkan…
- Mengenal Whatsapp Business Apk yang Memudahkan Pengusaha Whatsapp Business apk merupakan aplikasi pesan chat yang dikhususkan bagi…
- Cara Paling Ampuh Menambah Followers IG Dalam Dua Pekan Instagram menjadi salah satu platform sosial media yang paling banyak…
- Ini Dia 5 Software PDF Reader Gratis Terbaik di Tahun 2020 Saat ini file PDF banyak digunakan untuk berbagai hal, karena…
- Inilah Cara Share Lokasi Serlok di WA dan Tips… Cara share lokasi serlok di WA saat ini sangat mudah…
- Seluk Beluk FM Whatsapp yang Sangat Menarik Penting bagi kamu untuk mengetahui seluk FM WhatsApp sehingga bisa…
- 12+ Aplikasi Edit Video Gratis Di Android dan iPhone Ada banyak sekali program atau aplikasi edit video gratis di…