Tidak Bisa Download di Play Store? Ini Solusinya

Trouble tidak bisa download di Play Store sebenarnya ada beberapa solusinya. Hal ini bisa disesuaikan dengan penyebabnya terlebih dahulu. Sebelum membahas mengenai solusinya, kamu juga harus tahu seluk-beluk dari Play Store ini.

Banyak orang yang asal ikut-ikutan memakai Play Store tanpa tahu asal mulanya. Selain itu, manfaat serta beberapa trouble selain tidak bisa mendownload di Play Store juga harus diketahui.

Mengenal Bagaimana Sejarah Play Store Tercipta

sejarah playstore
Bagaimana sejarah berdirinya Google Playstore? (Foto: Android Pit)

Memahami cara mengatasi tidak bisa download di Play Store, bisa mulai dari mengenal sejarahnya terlebih dahulu. Play Store bisa dikatakan sebagai aplikasi dari Google, yang bisa dipakai untuk mengunduh aplikasi lain.

Sifat dari Play Store adalah resmi dan saat ini sudah dipakai untuk mengunduh lebih dari 82 miliar aplikasi. Platform unduhan ini sudah dikenal sejak tahun 2008, dimana android mulai dipakai. Pemakaiannya kemudian bertambah, seiring banyak user android yang bermunculan.

Play Store juga kerap disebut android market karena kinerjanya ada di sistem operasi android. Bahkan sejak tahun 2009, perkembangannya sangat melejit. Mulai dari 2.300 aplikasi yang tersedia, hingga setahun setelahnya bisa menyediakan sampai 30.000 aplikasi.

Perkembangan Play Store sebagai pasarnya aplikasi memang sangat pesat, mengingat setengahnya merupakan aplikasi gratis. Android market ini tidak serta merta mendatangkan keuntungan. Banyaknya aplikasi gratis membuat pihak pengelola memikirkan cara lain.

Tercipta pada tahun 2011, Play Store menambah dukungan untuk penyewaan film. Pergantian nama kemudian dilakukan oleh android market ini, yakni menjadi Google Play Store. Sebelum kamu mengenal bagaimana cara mengatasi tidak bisa download di Play Store, sejarah platform satu ini memang menarik diketahui.

Sebagai pasarnya aplikasi, fungsi Google Play Store memang layaknya toko yang menyediakan kebutuhan. Ada berbagai macam hal yang bisa dicover oleh pihak android. Aneka aplikasi tersedia, berbagai macam kebutuhan konsumen bisa dimaksimalkan.

Misalnya mencari aplikasi untuk kasir, olahraga, pencatat keuangan, hingga game semuanya sudah lengkap. Sebagai platform resmi, Play Store memang sangat menarik untuk dipakai. Jaminan keamanan juga tersedia untuk memanjakan para penggunanya.

Mengingat android memang aplikasi yang rentan dari segi keamanan. Tentu sangat diharapkan jika penggunanya bisa mengunduh berbagai aplikasi di tempat resmi. Jika ada masalah seperti tidak bisa download di Play Store, ada beberapa cara untuk menyelesaikannya secara cepat.

Mengapa Play store Sangat Diminati untuk Mengunduh Aplikasi?

playstore

Sebagai pasarnya user android, Play Store memiliki banyak keunggulan. Bahkan di tengah gempuran aplikasi bajakan, penggunanya tetap banyak. Sebelum membahas tentang cara mengatasi tidak bisa mendownload di Play Store, cek kelebihannya terlebih dahulu.

  1. Aplikasi yang Tersedia Bervariasi serta Mutakhir

Memang ada kalanya kamu menemukan trouble seperti tidak bisa download di Play Store. Sebenarnya hal ini lumrah dan cara mengatasinya cukup mudah. Walau demikian, variasi aplikasinya sangat beragam dan lebih mutakhir.

Memang ekosistem yang ada di Play Store terasa lebih terbuka. Hal ini membuat varian aplikasinya lebih banyak jika dibandingkan Appstore. Walau demikian, untuk keamanannya sudah disaring terlebih dahulu, sehingga tetap terjamin.

  1. Menyediakan Ulasan yang Lebih Sosial

Saat mengunduh aplikasi, tentu kita bingung bagaimana performanya. Mungkin aplikasi hasilnya jelek, atau sebaliknya sehingga tidak bisa download di Play Store. Oleh karena itu, Play Store hadir dengan fitur ulasan untuk sharing para penggunanya.

Sejumlah jaringan media sosial memang terhubung dengan Google. Tidak heran, jika ulasan yang ada di Play Store ini bisa terintegrasi, layaknya pengguna memakai fitur komentar di media sosial.

  1. Ada Rekomendasi Terkait Penggunaan Personal

Google Play Store sangat memahami kebutuhan para penggunanya. Ada sejumlah pembaruan dimana platform menyediakan aplikasi rekomendasi secara personal. Kamu bisa mengatur rekomendasi aplikasi sesuai selera dan kebutuhan.

  1. Ramah Bagi Developer Aplikasi

Walau beberapa masalah seperti tidak bisa download di Play Store, nyatanya platform satu ini sangat disukai pengembang. Ada fitur yang bernama Google Play Console yang membantu pengembang memantau informasi, tentang aplikasi yang dibuatnya.

Ada juga fitur baru bernama Android Vitals, untuk mengetahui performa aplikasi secara teknis. Mulai stabilitas, waktu rendering, sampai penggunaan baterai, terdata secara sempurna.

Apa Fungsi Fitur Google Play Service di Play Store?

Google Play Service

Sejumlah trouble seperti tidak bisa download di Play Store memang kerap terjadi. Hal ini sebenarnya tidak lepas dari peranan ponselmu. Walau demikian, ada fitur Google Play Service yang kaya akan fungsi.

Peranan utamanya adalah untuk meningkatkan komunikasi antar aplikasi. Hal ini tidak lepas dari dasar fungsinya yakni sebagai Application Programming Interface. Google Play Service bisa dikatakan bundel dari sekelompok layanan lain. Kaitannya dengan Application Programming Interface, diantaranya:

  1. Google Maps API

Fitur satu ini memungkinkanmu untuk mengakses Google Maps secara lebih mudah. Misalnya tanpa meninggalkan aplikasi, sehingga layanan bisa diakses secara maksimal. Kamu bisa memesan hotel, taksi, dan sejenisnya secara daring, dan terintegrasi langsung dengan Google Maps.

  1. Google Drive API

Fungsi dari layanan ini sebagai tempat berbagi serta menyimpan dokumen tanpa ribet. Kamu bisa lebih mudah dalam menyimpan sampai berbagi file berkat adanya API di Google Play Service. Sehingga trouble tidak bisa download di Play Store bisa diminimalisir.

  1. Platform Google+

Adanya fitur ini akan mengintegrasikan beberapa layanan langsung ke Google. Manfaatnya agar pencarian menjadi lebih mudah. Layanan ini juga memungkinkanmu memakai kata sandi tunggal, untuk akses sejumlah aplikasi.

  1. Location API

Fungsi layanan ini untuk melakukan tindakan otomatis, misalnya langsung memberi informasi saat kamu memasuki batas geografis tertentu. Bahkan sampai meninggalkan batas tersebut, layanan tersebut akan berfungsi.

  1. Google Play Game Services

Pengalaman lebih kompetitif dalam sesi pemulihan game bisa kamu dapatkan. Ada juga fitur Saved Games API, guna memastikan tidak ada kehilangan progress tentang data permainan. Bermain game akan lebih interaktif dan mudah berkat layanan unik ini.

Bagaimana Tips Memakai Play Store yang Benar?

tidak bisa download di Play Store

Biasanya beberapa sebab tidak bisa download di Play Store disebabkan karena memakainya yang tidak tepat. Ada beberapa hal yang dapat dilakukan, agar penggunaan android market ini lebih optimal.

  1. Pastikan Pakai yang Versi Terbaru

Pengembang aplikasi sebenarnya melakukan pembaruan secara berkala. Tujuannya agar pengguna bisa merasakan pemakaian secara optimal. Keamanan di versi terbaru juga lebih dikembangkan, sehingga sebaiknya cari aplikasi yang sudah dalam versi upgrade.

  1. Coba Lihat Review User Sebelum Diunduh

Beberapa aplikasi ada yang mendapatkan komen negatif. Misalnya fitur tidak sesuai dengan deskripsi, kinerja tidak optimal, dan sejenisnya. Oleh karena itu, penting sekali tahu review pengguna sebelum mengunduhnya agar tidak berujung kecewa.

  1. Tandai Aplikasi Sebagai Wish List

Biasanya ada aplikasi atau game yang menarik, tetapi kamu belum bisa mengunduhnya. Misalnya ada trouble tidak bisa download di Play Store. Agar aplikasi tersebut tidak ‘hilang’, coba tandai sebagai wish list, dengan cara:

  • Cari ikon bookmark, letaknya ada di sebelah nama aplikasi yang dimaksud
  • Secara otomatis, aplikasi atau game akan masuk ke wish list, dan bisa dilihat di menu dengan nama tersebut
  1. Matikan Auto Update di Sejumlah Aplikasi

Update otomatis sangat penting agar kamu bisa menikmati sejumlah fasilitas yang dihadirkan android. Sebenarnya hal tersebut juga bisa membuat kuota lebih cepat habis. Selain itu, beberapa ada yang menyebabkan ponsel sulit dipakai.

Untuk mematikan fitur ini, kamu bisa melakukan beberapa cara. Coba selektif memilih aplikasi mana saja yang bisa diunduh otomatis.

  • Pastikan sudah buka Play Sore, kemudian masuk ke bagian Menu
  • Klik My Apps and Game, setelah itu klik Installed
  • Tekan tombol titik tiga di kanan atas, kemudian matikan pilihan auto update

Penyebab Utama Mengapa Tidak Bisa Download di Play Store

Ada beberapa sebab utama yang membuat tidak bisa download Play Store. Penyebabnya bisa dari internet, ponsel, dan sejenisnya. Sebelum mengatasi trouble satu ini, pastikan tahu titik permasalahannya terlebih dahulu.

  1. Internet Tidak Stabil

Internet memegang peranan penting dalam proses pengunduhan aplikasi. Tanpa koneksi optimal, tentunya proses unduhan tidak akan maksimal. Oleh sebab itu, internet harusnya memadai jika hendak mengunduh.

Semakin besar aplikasi, internet tentu harus lebih maksimal. Jika merasa koneksi lambat, sebaiknya urungkan keinginan mengunduh. Unduh kembali sampai kamu mendapatkan koneksi memadai, agar proses lancar tanpa memakan banyak waktu.

  1. Memori Tidak Memadai

Mengapa tidak bisa download di Play Store? Bisa jadi memori internalmu memang limited. Sebaiknya sesuaikan kapasitas penyimpanan dengan aplikasi yang hendak diunduh. Jangan memaksakan, karena akan berujung lag pada ponsel.

Kamu dapat memindahkan beberapa data terlebih dahulu untuk mendapatkan memori internal yang memadai. Misalnya ke Google Drive atau SD Card. Cara ini bisa dilakukan, agar tidak ada data yang terhapus.

  1. Google Play Store Lawas

Penyebab utama tidak bisa download di Play Store bisa disebabkan karena Play Store merupakan versi lawas. Biasanya sejumlah user lupa untuk upgrade Play Store, padahal hal ini sangat penting.

Play Store yang terlalu lawas, tidak bisa bekerja menampung dan mengerjakan unduhan banyak aplikasi. Pastikan kamu sudah mengunduh versi terbarunya, agar penggunaan semakin optimal, tanpa kendala berarti.

Apa Saja Metode Terbaik Mengatasi Tidak Bisa Download di Playstore?

Masalah tidak bisa download di Play Store sebenarnya bisa terjadi karena beberapa faktor. Bisa datang dari koneksi internet, waktu ponsel yang salah setting, sampai memori penyimpanan yang tidak memadai.

  1. Coba Kosongkan Memori Penyimpanan agar Lebih Memadai

Memori penyimpanan ambil peran besar dalam pengunduhan aplikasi. Oleh sebab itu, pastikan kapasitasnya memadai, terlebih untuk mengunduh aplikasi besar. Selain mengosongkan space untuk menginstall, pastikan juga ada space untuk menyimpan cache serta data aplikasi tersebut.

  1. Pastikan Pengaturan Waktu Tepat

Waktu di ponsel harus sesuai dengan real time. Jangan sampai salah setting waktu karena akan menyebabkan tidak bisa download di Play Sore. Untuk mengatasi masalah ini, coba aktifkan Automatically Set Date and Time.

  1. Internet Juga Berpengaruh Besar

Koneksi internet ambil peranan agar lepas dari masalah tidak bisa download di Play Store. Jaringan internet penting untuk menghubungkan android market ini dengan aplikasi yang diinginkan.

Pastikan kamu sudah terhubung dengan jaringan internet yang kecepatannya stabil. Jika memakai mobile seluler tidak berhasil, cari Wifi. akan tetapi, pastikan akses Wifi aman, agar saat pengunduhan tidak terjadi masalah.

  1. Hapus Proxy

Saat tidak bisa download di Play Store, ada pesan error seperti 491 dan 403. Sebenarnya hal ini bisa diselesaikan dengan menghapus proxy di pengaturan APN. Cara untuk melakukan hapus proxy ini bisa dengan beberapa tahapan:

  • Cari menu pengaturan pada android selulermu
  • Setelah itu, pilih pengaturan koneksi pada SIM yang terpasang internet
  • Klik Access Point Name, kemudian hapus kolom proxy tersebut
  • Simpan pengaturan tersebut, coba kembali unduh aplikasi di android market

Ada Beberapa Code Error yang Terdapat di Play Store, Apa Sajakah?

Code Error Google Playstore

Code error yang biasanya ditampilkan di Play Store biasanya terjadi karena adanya bug. Hal ini memang menjadi trouble selain tidak bisa download di Play Store. Untuk mengatasi hal demikian, kenali beberapa code errornya seperti:

  1. Error Code 194

Kode error tersebut biasanya terjadi saat kamu tidak bisa download di Play Store khusus game. Beberapa aplikasi lain juga bisa mengalami masalah demikian, dengan cara mengatasinya seperti berikut:

  • Cari menu pengaturan di androidmu, cari App Manager
  • Langkah selanjutnya, tekan opsi All, cari Google Play Store
  • Pilih menu Force Stop, setelah kamu membuka detail tersebut
  • Klik juga opsi Clear Data untuk memaksimalkan solusinya
  1. Error Code 495

Masalah tidak bisa download di Play Store satu ini sebenarnya terjadi karena penumpukan data. Untuk mengatasinya, ada beberapa tahapan yang harus dilakukan. Seperti misalnya:

  • Cari menu Setting di ponsel androidmu
  • Setelah itu, tekan App Manager, dan tekan opsi All
  • Geser menu tersebut sampai kamu menemukan Google Play Sore, hapus datanya
  • Lanjut hapus data di bagian Google Service Framework
  • Hapus juga data Google Account di perangkat, dan restart androidmu
  • Setelah restart, buat akun baru di Play Store dan coba unduh aplikasi
  1. Error DF-BPA-09

Kode error tersebut biasanya terjadi saat melakukan proses pembayaran. Bahkan hal ini tidak bisa berhenti setelah kamu mengunduh ulang. Sebenarnya untuk mengatasi hal demikian, ada beberapa langkah yang dicoba:

  • Buka menu pengaturan di ponsel androidmu, kemudian cari App Manager
  • Setelah itu, pilih opsi “All”, temukan menu Google Services Framework
  • Klik OK setelah kamu memilih opsi Clear Data

Trouble satu ini sebenarnya bisa diatasi dengan cara tersebut. Akan tetapi jika masih berlanjut, coba cara lain. Kamu bisa mengunduh aplikasi error tersebut melalui desktop.

Mengatasi Download Tertunda, Coba Lakukan Beberapa Solusi Berikut

Selain tidak bisa download di Play Store, ada kalanya kamu mendapati trouble download yang tertunda. Hal ini bisa terjadi karena sejumlah penyebab, dan kamu bisa mengatasinya dengan beberapa solusi:

  1. Atasi Trouble di Google Play Service

Google Play Service sangat berkaitan dengan tidak bisa download di Play Sore. Fungsi fitur tersebut sebagai pembaharuan aplikasi yang ter-update. Tentunya untuk mengatasi hal demikian, sejumlah metode dapat dicoba.

  • Buka pengaturan menu di perangkat androidmu, kemudian cari Apps Management
  • Cari bagian Google Play Service, dan cari Storage
  • Cari pilihan Clear Cache, setelah itu pakai Play Store lagi
  • Jika masih gagal, uninstall Play Store, kemudian unduh lagi
  1. Periksa Sistem Operasi Android

Siapa sangka sistem operasi android berperan penting dalam pengunduhan aplikasi. Sistem operasi umumnya hadir dengan software yang sudah mengalami peningkatan. Mulai dari di bagian keamanan, kenyamanan pengguna, sampai fitur.

Tidak bisa download di Play Store bisa terjadi karena software yang lawas. Cek apakah ada ketersediaan update. Jika ingin meningkatkan software, sebaiknya memori internal harus lega, serta koneksi memadai.

  1. Pindahkan Data ke Kartu SD

Kartu SD sangat penting sebagai backup memori. Jika unduhan gagal, sebaiknya kosongkan memori internal terlebih dahulu. Caranya dengan memindahkan sejumlah data di tempat lain, seperti pada SD Card, hingga penyimpanan Cloud.

  1. Hapus Cache Google Play

Layanan Google Play biasanya tidak bisa berjalan lancar karena adanya cache yang sangat banyak. Cache atau sampah ini dapat menghalangi kinerja pengunduhan. Untuk mengatasi trouble satu ini, cukup lakukan beberapa langkah seperti:

  • Pertama, buka menu setelan di perangkat android baik itu ponsel atau tablet
  • Setelah itu, cari menu aplikasi, ketuk notifikasinya
  • Pilih bagian Google Play Store, dan buka penyimpanan
  • Hapus tembolok atau cache, masuk lagi ke Google Play Store

Fitur Baru di Play Store, Agar Download Aplikasi Lebih Optimal

fitur google playstore
fitur baru google playstore (foto: androidauthority.com)

Selain mengatasi masalah tidak bisa download di Play Store, platform ini juga menyediakan ragam fitur. Bahkan fiturnya semakin menarik dengan sejumlah upgrade, seperti misalnya:

  1. Rekomendasi Aplikasi

Play Store seolah paham apa yang diinginkan para penggunanya. Hal ini bisa dilakukan dengan melihat riwayat unduhanmu. Otomatis, rekomendasi aplikasi yang sesuai keinginan dapat dijumpai.

Misalnya saat memilih aplikasi olahraga. Otomatis, Google akan menunjukkan aplikasi yang berhubungan dengan hal tersebut. Fitur ini juga memaksimalkan penggunaan android market sebagai tempat terbaik untuk mengunduh aplikasi.

  1. Ada Kolom Aplikasi Terbaik

Masalah tidak bisa download di Play Store memang tidak bisa membuatmu mengunduh aplikasi secara bebas. Terlebih ada aplikasi yang ternyata penting dan terbaik. Setelah mengatasi masalah tersebut dengan tips di atas, segera cari kolom aplikasi terbaik.

Fungsi fitur ini memang menarik, serta memudahkan pencarian aplikasi pengguna. Kamu akan secara otomatis direkomendasikan oleh Play Store, aplikasi pilihan pihak tersebut yang terbaik.

  1. Pengguna Bisa Memakai Trailer Game

Biasanya jika hendak mengunduh game, kamu pasti penasaran bagaimana isinya. Google hadir dengan trailer game untuk para penggunanya. Oleh sebab itu, perbaiki secepatnya masalah tidak bisa download di Play Store.

Kemudian kamu bisa langsung memilih game yang disukai. Jangan lupa, mainkan trailernya terlebih dahulu, agar nantinya ada gambaran.

  1. Google Play Console

Masalah tidak bisa download di Play Store bisa kamu atasi dengan beberapa metode. Sedangkan masalah bagi pengembang yang ingin memantau aplikasi, bisa menggunakan Google Play Console. Fitur ini hadir dengan tools beragam, sehingga pengembang bisa memantau aplikasi buatannya.

Agar Download Aplikasi di Play Store Anti Zonk, Ini Tipsnya

Ada beberapa aplikasi di Play Store yang ternyata hasilnya mengecewakan. Bisa karena aplikasi tidak bekerja maksimal, tidak aman, dan sejenisnya. Agar tidak sampai zonk saat mengunduh aplikasi, ini beberapa tipsnya.

  • Mengatasi tidak bisa download di Play Store memang ada banyak solusinya, Pastikan jika sudah selesai mengatasinya tinjau daftar izin aplikasi. Hal ini sangat berguna untuk menilai keamanan aplikasi di ponsel saat bekerja
  • Jangan malas periksa jumlah pengunduh. Memang sifatnya personal, akan tetapi semakin banyak pemakai, membuktikan aplikasi berguna
  • Sebaiknya baca deskripsi aplikasi secara hati-hati. Hal ini sangat berguna agar kamu mendapatkan aplikasi sesuai keinginan
  • Lihat ulasan di aplikasi, dan pastikan kamu bacanya secara teliti, baru putuskan proses pengunduhan

Apa Saja Metode Pembayaran di Play Store?

Masalah tidak bisa download di Play Store mungkin sudah bisa diatasi. Saatnya kamu ingin mengunduh aplikasi, tetapi jenisnya berbayar. Bagaimana metode pembayarannya?

  1. Menggunakan Debit Card

Layanan kartu debit bisa dipakai untuk mempermudah pembayaran aplikasi. Kamu bisa menambahkan layanan Visa, Mastercard, sampai Electron di akun Google Play. Jika tidak ingin repot pakai fitur lain, manfaatkan kartu tersebut dan pastikan sudah terhubung ke aplikasi transfer.

  1. Memakai E-Wallet

Dompet digital seperti GoPay, Doku, Ovo, dan sejenisnya tidak hanya berfungsi untuk belanja biasa. Bahkan pembayaran lewat dompet digital ini bisa dipakai untuk membeli aplikasi.

Transaksinya sangat mudah, se-mudah cara mengatasi tidak bisa download di Play Store. Kamu hanya perlu mengisi saldo, dan pilih metode pembayaran dengan e-wallet.

  1. Pakai Saldo Google Play

Jika repot mengisi saldo di pihak lain, gunakan saldo Google Play sebagai pilihan menarik. Cara melakukannya juga cukup mudah jika ingin membayar aplikasi dengan cara tersebut.

  • Pastikan kamu sudah membeli voucher di minimarket, atau di website penyedia
  • Isi kode voucher, kemudian dana bisa dipakai untuk pembelian aplikasi
  • Jika tidak bisa download aplikasi di Play Store padahal sudah isi saldo, cek lagi kinerja ponselmu
  1. Melalui Pulsa

Membayar tagihan Play Store juga bisa cepat dilakukan menggunakan metode potong pulsa. Kamu hanya perlu menyediakan pulsa sesuai nominal harga aplikasi. Secara otomatis, sisa pulsa akan terpotong saat pembayaran berhasil.

Agar Download Lebih Cepat, Coba Tips Berikut

Masalah tidak bisa download di Play Store memang sebagian besar karena internetnya. Jaringan internet jua bisa menyebabkan proses pengunduhan lebih lama. Sebenarnya agar saat mengunduh lebih cepat, coba beberapa tips berikut.

  1. Pakai Wifi Publik

Solusi agar kamu bisa mendapatkan jaringan internet memadai adalah dengan Wifi. Wifi juga cocok dipakai jika internet di seluler tidak stabil. Cari Wifi Publik yang keamanannya terjamin, agar tidak mengalami masalah tidak bisa download di Play Store.

Jangan sesekali memakai Wifi yang asing, karena bisa menjadi tempat malware, atau peretasan. Kamu bisa memanfaatkan layanan satu ini sebagai opsi meng-upgrade aplikasi secara mudah.

  1. Pakai VPN

VPN akan memudahkanmu menggunakan jaringan public secara mudah. Kecepatan unduhan juga akan semakin maksimal, dengan bantuan aplikasi ini. sayangnya, kamu harus selektif memakai VPN, dan jangan asal unduh.

  1. Pastikan Lokasinya Terbuka

Tidak bisa download di Play Store bisa disebabkan karena internet memiliki jaringan terhalang. Untuk mengatasi hal demikian, sebaiknya unduh aplikasi di ruang terbuka. Tujuannya agar jaringan nirkabel ini tidak terhalang, membuat proses juga lebih maksimal.

  1. Gunakan Jaringan 4G LTE

Koneksi jaringan 4G LTE memang saat ini dinilai yang tercepat. Walau sudah ada jaringan 5G, akan tetapi pemakaiannya masih sangat terbatas. Agar download aplikasi lebih cepat, upayakan memakai jaringan satu ini.

Jika tanda internet di ponsel menunjukkan koneksi di bawah 4G LTE, sudah dipastikan proses pengunduhan akan lama. Tunda download terlebih dahulu, baru mulai lagi jika sudah ada jaringan yang stabil.

Sebagai salah satu platform penting bagi user android, tentunya Play Store tidak boleh error. Memang ada beberapa trouble yang kerap terjadi, akan tetapi solusinya cukup mudah. Seperti halnya tidak bisa download di Play Store, yang ternyata solusi mengatasinya sangat mudah.